Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2023

Jauh

Oleh : Risna Ase Kini saat itu telah tiba. Saat dimana kita akan merasakan saling berjauhan dan tidak pernah lagi ada kebersamaan. Tempat itu, hanya akan menjadi sebuah kenangan. Tempat dimana dulu sering kita bercerita dan menghabiskan waktu secara bersamaan. Aku pikir, semua hayalan itu hanya menjadi bayangan semata. Ternyata aku salah. Kini, semua pikiran buruk itu pun terjadi. Kita akan sama ' meninggalkan tempat itu, dan mencari kesenangan yang berbeda.  Aku menjadi menyesal, telah berpikir semua itu. Seharusnya tidak kupikirkan. Mungkin semua ini tidak akan terjadi. Kita pernah mengukir cerita bersama, di bawah pondok hijau pohon Cemara, kita lukisan berbagai cerita indah yang belum pernah kita rasakan. Seperti orang bilang bahwa yang hidup tidak selamanya akan abadi dan sama juga bahwa kebersamaan kita pun tidak akan ada yang abadi. Semakin dewasa, kita akan mulai mencari hidup masing". Mulai ada pemikiran mencari jalan sendiri. Tapi ingatkah bahwa kita dulu pernah bers...